3 Soal UAS IPA Kelas 7 SMP / MTs Semester 1 (Ganjil)
Pada kesempatan kali ini akan kami bagikan contoh latihan Soal UAS / Ulangan Akhir Semester 1 (Ganjil) Kelas 7 / VII SMP / MTs Mapel IPA.
Soal 1 UAS Semester Ganjil IPA Kelas 7 (Soal Uraian) :
Soal 1 UAS Semester Ganjil IPA Kelas 7 (Soal Uraian) :
1. Jelaskan
:
a. pengertian besaran dan satuan!
b. pengertian besaran pokok dan besaran satuan beserta contohnya!
2.Konversikan satuan berikut!
a.250 m = . . . km
b.6.750 dg = . . . kg
c.4,75 dm2 = . . . mm2
3.Sebutkan jenis-jenis skala pada termometer dan konversinya!
a. pengertian besaran dan satuan!
b. pengertian besaran pokok dan besaran satuan beserta contohnya!
2.Konversikan satuan berikut!
a.250 m = . . . km
b.6.750 dg = . . . kg
c.4,75 dm2 = . . . mm2
3.Sebutkan jenis-jenis skala pada termometer dan konversinya!
4.Jelaskan
mengapa zat yang berbentuk serbuk lebih cepat larut dibandingan zat yang
berbentuk bongkahan!
5.Dua batang rel kereta api pada suhu 20 °C panjangnya 30 m. Ketika akan dipasang, pada sambungan diberi celah. Koefisien muai panjang rel tersebut adalah 0,000011°C-1. Berapakah jarak celah yang harus diberikan jika suhunya naik menjadi 50 °C?
6. Kerjakanlah.
a. Sebuah pemanas listrik memanaskan 200 g air dari 20 °C menjadi 35 °C.
Berapakah kalor yang diberikan oleh pemanas listrik ke air?
b. Jika pemanas listrik ini memiliki daya 50 watt, berapa lama waktu yang diperlukan untuk
memanaskan air tersebut?
7.Jelaskan prinsip kerja termos untuk mencegah hilangnya kalor secara konduksi, konveksi, dan radiasi!
8.Jelaskan pengolahan air laut menjadi air minum!
9.Jelaskan kelebihan raksa sebagai zat pengisi termometer!
10.Jelaskan proses kimia karena pembakaran yang terjadi di dalam tubuh!
5.Dua batang rel kereta api pada suhu 20 °C panjangnya 30 m. Ketika akan dipasang, pada sambungan diberi celah. Koefisien muai panjang rel tersebut adalah 0,000011°C-1. Berapakah jarak celah yang harus diberikan jika suhunya naik menjadi 50 °C?
6. Kerjakanlah.
a. Sebuah pemanas listrik memanaskan 200 g air dari 20 °C menjadi 35 °C.
Berapakah kalor yang diberikan oleh pemanas listrik ke air?
b. Jika pemanas listrik ini memiliki daya 50 watt, berapa lama waktu yang diperlukan untuk
memanaskan air tersebut?
7.Jelaskan prinsip kerja termos untuk mencegah hilangnya kalor secara konduksi, konveksi, dan radiasi!
8.Jelaskan pengolahan air laut menjadi air minum!
9.Jelaskan kelebihan raksa sebagai zat pengisi termometer!
10.Jelaskan proses kimia karena pembakaran yang terjadi di dalam tubuh!
Untuk Soal 2 dan 3, silakan klik link di bawah ini untuk men download soal:
Soal UAS IPA Kelas 7 SMP / MTs Semester 1 (Ganjil) : Soal 2
Soal UAS IPA Kelas 7 SMP / MTs Semester 1 (Ganjil) : Soal 3
Soal terkait :
Kumpulan Soal UAS Kelas 7 Semester 1
Demikianlah contoh Soal UAS / Ulangan Akhir Semester 1 (Ganjil) Kelas 7 SMP / MTs Mapel IPA. Semoga Bermanfaat.Soal UAS IPA Kelas 7 SMP / MTs Semester 1 (Ganjil) : Soal 3
Soal terkait :
Kumpulan Soal UAS Kelas 7 Semester 1
Post a Comment for "3 Soal UAS IPA Kelas 7 SMP / MTs Semester 1 (Ganjil)"